Jumat, 13 Juli 2012

23 Langkah Mengoptimasikan Running Windows XP [PART III]

Ayyoooo semangat teman-teman..!!!!
pembahasan terakhir nih mengenai tips-tips mengoptimasikan running Windows XP...

langsung saja ya ke TKP..

18. Jangan partisi harddisk. (Opsional saja)

19. Lakukan pengecekan terhadap sistem RAM untuk memastikan beroperasi dengan baik

20. Jika terdapat CD atau DVD recorder / writer, carilah update firmware dari pabriknya. Pada beberapa kasus upgrade terbukti bisa mempercepat recorder tersebut dan biasanya gratis

21. Non aktifkan (disable) service (layanan) yang tidak penting

22. Jika tampilan tunggal Windows Explorer mengalami masalah ketika menampilkan file dan menghambat sistem operasi, lakukanlah hal berikut :
a. Buka My Computer
b. Klik Tools
c. Klik Folder Options?
d. Klik tab View
e. Geser / gulung ke bawah menuju "Launch folder Windows in a separate process", aktifkan opsi ini. Setelah Windows di Restart, opsi ini akan berjalan.

23. Setidaknya sekali setahun, buka casing komputer dan bersihkan semua debu dan "puing-puing". Sementara itu, cek juga kipasnya, apakah putarannya masih proporsional.

Sekian pembahasan dari kami.
Mohon maaf jika terdapat kesalahan dalam pembahasan ini dan Terima Kasih atas kunjungannya..

Blogger 5 Palembang
Read more ...

23 Langkah Mengoptimasi Running Windows XP [PART II]

emb, baiklah teman-teman semuanya, kita lanjutkan pembahasan kita tadi..
Tips selanjutnya adalah :
 9. Upgrade Pengkabelan

10. Buang semua spywre dari komputer

11. Buang semua program atau item yang tidak perlu dari rutin (routin) Windows Startup dengan menggunakan utilitas MSCONFIG

12. Buang semua program yang tidak digunakan dari Add/Remove Programs di Contro Panel

13. Matikan beberapa atau semua animasi yan tidak dibutuhkan dan nonaktifkan (disable) active desktop.

14. Kalau bisa mengedit Registry Windows XP, lakukan untuk meningkatkan performa XP. Bisa menggunakan software tweak atau manual mengedit sendiri.

15. Kunjungi situs update Microsoft Windows secara rutin dan download semua update yang berlabel Critical

16. Update antivirus satu minggu sekali atau setiap hari. Pastikan hanya satu software yang terinstal. Menggabungkan lebih dari satu antivirus hanya akan mengundang penyakit bagi performa dan kehandalan komputer.

17. Pastikan font yan terinstal kurang dari 500 jenis saja pada komputer.

yaaahhh, sepertinya sekian dulu pembahasan kita, ntar kita lanjutkan lagi deh di Part selanjutnya..
Bye

Blogger 5 Palembang
Read more ...

Kamis, 12 Juli 2012

23 Langkah Mengoptimasi Running Windows XP [Part I]

Pernahkah Anda merasakan running Windows XP kalian lelet atau lambat? Anda pasti merasa jengkel dan ingin menginstal ulangnya dengan sistem operasi yang baru.  Jangan terburu-buru dulu, karena kami akan memberikan 23 tips untuk mengoptimasi running Windows XP yang kami kemas dalam beberapa Part.
Berikut tips-tipsnya :

1. Untuk menurunkan waktu booting dan meningkatkan performa, tidak usah menggunakan software defrag ketiga, gunakan saja perangkat Defragmenter yang buatan (built in) Windows, tidak akan jauh beda dan juga sebaiknya menggunakan Harddisk dengan tipe Ultra-133 atau Serial ATA (SATA) dengan buffer 8 Mb.

2. Jika RAM PC/laptop kurang dari 512 Mb, maka sebaiknya ditambah kapasitas memorinya.

3. Pastikan file system yang digunakan Windows XP adalah NTFS.
4. Non aktifkan File Indexing.

5. Update driver VGA dan chipset motherboard, termasuk update BIOS dan konfigurasinya. Carilah info-info tentang konfigurasi BIOS secara tepat di internet.

6. Kosongkan folder Prefetch Windows setiap 3 bulan atau lebih.

7. Sekali sebulan jalankan disk cleanup.

8. Pada Device Manager, klik ganda pada IDE ATA/ATAPI Controllers device, dan pastikan DMA di-enable (diaktifkan) untuk tiap drive yang terhubung ke Primary Controllers dan atau Secondary controllers

emb, sepertinya sekian dulu deh tipsnya, sisanya ntar nyusul di Part selanjutnya, soal kami mau Jum'atan dulu ya..
Bye

Blogger 5 Palembang
Read more ...

Social Subcriptions